Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ayub 3:13

3:13 Jikalau tidak, aku sekarang berbaring dan tenang; aku tertidur dan mendapat istirahat

Ayub 5:4

5:4 Anak-anaknya selalu tidak tertolong, mereka diinjak-injak di pintu gerbang tanpa ada orang yang melepaskannya.

Ayub 5:24

5:24 Engkau akan mengalami, bahwa kemahmu aman dan apabila engkau memeriksa tempat kediamanmu, engkau tidak akan kehilangan apa-apa.

Ayub 6:24

6:24 Ajarilah aku, maka aku akan diam; dan tunjukkan kepadaku dalam hal apa aku tersesat.

Ayub 7:19

7:19 Bilakah Engkau mengalihkan pandangan-Mu dari padaku, dan membiarkan aku, sehingga aku sempat menelan ludahku?

Ayub 9:30

9:30 Walaupun aku membasuh diriku dengan salju dan mencuci tanganku dengan sabun,

Ayub 9:35

9:35 maka aku akan berbicara tanpa rasa takut terhadap Dia, karena aku tidak menyadari kesalahanku."

Ayub 10:14

10:14 kalau aku berbuat dosa, maka Engkau akan mengawasi aku, dan Engkau tidak akan membebaskan aku dari pada kesalahanku.

Ayub 11:12

11:12 Jikalau orang dungu dapat mengerti, maka anak keledai liarpun dapat lahir sebagai manusia.

Ayub 12:11

12:11 Bukankah telinga menguji kata-kata, seperti langit-langit mencecap makanan?

Ayub 13:19

13:19 Siapa mau bersengketa dengan aku? Pada saat itu juga aku mau berdiam diri dan binasa.

Ayub 15:14

15:14 Masakan manusia bersih, masakan benar yang lahir dari perempuan?

Ayub 20:8

20:8 Bagaikan impian ia melayang hilang, tak berbekas, lenyap bagaikan penglihatan waktu malam.

Ayub 20:24

20:24 Ia dapat meluputkan diri terhadap senjata besi, namun panah tembaga menembus dia.

Ayub 21:22

21:22 Masakan kepada Allah diajarkan orang pengetahuan, kepada Dia yang mengadili mereka yang di tempat tinggi?

Ayub 23:5

23:5 Maka aku akan mengetahui jawaban-jawaban yang diberikan-Nya kepadaku dan aku akan mengerti, apa yang difirmankan-Nya kepadaku.

Ayub 23:16

23:16 Allah telah membuat aku putus asa, Yang Mahakuasa telah membuat hatiku gemetar;

Ayub 25:3

25:3 Dapatkah dihitung pasukan-Nya? Dan siapakah yang tidak disinari terang-Nya?

Ayub 34:11

34:11 Malah Ia mengganjar manusia sesuai perbuatannya, dan membuat setiap orang mengalami sesuai kelakuannya.

Ayub 38:19

38:19 Di manakah jalan ke tempat kediaman terang, dan di manakah tempat tinggal kegelapan,

Ayub 38:21

38:21 Tentu engkau mengenalnya, karena ketika itu engkau telah lahir, dan jumlah hari-harimu telah banyak!

Ayub 39:8

39:8 (39-11) ia menjelajah gunung-gunung padang rumputnya, dan mencari apa saja yang hijau.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 3:13 5:4 5:24 6:24 7:19 9:30 9:35 10:14 11:12 12:11 13:19 15:14 20:8 20:24 21:22 23:5 23:16 25:3 34:11 38:19 38:21 39:8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)